NaeTag Documentation (Aug 2, 2019)

Basic

kodeKeterangan
:strip(string):Mengubah spasi jadi strip contoh :strip(mari berkarya): menghasilkan output mari-berkarya
:usite:Menampilkan url situs
:last_site:Menampilkan url terakhir dikunjungi
:get-string:Merupakan tag menampilkan get misalnya url http://linkdireto.4webku.com/page-view.xhtml?get-id=tes akan menampilkan tes, :get-id: bisa diganti dengan :get-database: atau :get-page: dll.
:get-string(no string):Merupakan tag menampilkan get jika kosong maka akan menampilkan tidak ada
:to-string:Merupakan tag menampilkan url get to-id misalnya url http://linkdireto.4webku.com/page-view.xhtml?to-id=tes akan menampilkan tes, :to-id: bisa diganti dengan :to-database: atau :to-halaman: dll.
:to-string(no string):Merupakan tag menampilkan url get to-id jika kosong maka akan menampilkan tidak ada
:stat-counter:Menampilkan Statistik situs
:hash=(string):Konversi String menjadi kode morse
:on-all:Menampilkan jumlah semua online
:on-user:Menampilkan jumlah user online
:on-guest:Menampilkan jumlah tamu online
:my_name:Menampilkan nama user saya bila login
:phone:Menampilkan perangkat yang dipakai
:browser:Menampilkan browser yang dipakai
:login:Menampilkan form login
:site-reg:Url register
:site-login:Url login
:site_url:Menampilkan url situs
:page_url:Menampilkan url halaman
[title]text[/title]Judul Halaman contoh: [title]Tempat Sharing[/title]
::date::Menampilkan waktu sekarang
::date=::Menampilkan Waktu sekarang dengan format waktu yang bisa di atur
:img-id filenya:Menampilkan gambar
:include=idsite:untuk menampilkan isi dari id site target contoh :include=1:
[rand-open]
text1[r]txt2[r]text3
[/rand-close]
Berguna untuk mengacak texts, pada kode tersebut yang diacak adalah text1,text2,text3 yang dipisahkan oleh [r] . contoh lain adalah [rand-open]eldio[r]ahmad[/rand-close] .

Variable (definisi)

Tag Code :

%define=value;
example :
%animal=tiger%
example 2 (with other tag fm,db, all)
%myblog=[db]bid=blog,l=10||%title% <br /> %text%<br />[/db];

How to show output ?

%define;
%animal;
%myblog;

Json (API Json)

Tag Code

<json>setting||output</json>

Setting

txt=json code contoh: text={ success:"true",failed:"false"}
url=link api json contoh: url=http://example.com/yourapitoken
jlist=json selektor berfungsi sebagai json mana yang ingin kita jadikan list looping (kosongkan untuk mode json detail) contoh: jlist=items atau jlist=kind|item untuk lebih jauh
s=pilih angka berfungsi untuk memilih dan menampilkan 1 isi json saja contoh: s=1

output

%jsn(var)% - menampilkan json data pertama
%jsn(var|var)% - menampilkan json data kedua
%jsn(var|var|var)% - menampilkan json data ketiga
%jsn(var|var|var|var)% - menampilkan json data ke empat

perhatikan kode json jika kode json adalah

{ "success":"true","failed":"false"}
sedangkan kita ingin mengambil isi dari success maka kodenya adalah
%jsn(success)% maka outputnya adalah true sesuai kode json

Contoh kedua

bila tipe kode json seperti ini
{ "success": { "nama":"eldio"} }
Atau
{ "success": [{ "nama":"eldio"}] }

gunakan kode ini %jsn(success|nama)%

contoh list json

bila kode json seperti ini
{ "status" : "success", "items" : [{ "kind" : "oke", "id" : { "videoId" : "ewr4r4r" } }] }
bila pakai kode <json>txt=isi json diatas,jlist=items||%jsn(kind)% <br /></json> maka outputnya "oke"
<json>txt=isi json diatas,jlist=items||%jsn(kind|id)% <br /></json> maka outputnya "ewr4r4r"

Replace (pengganti)

Tag [replace=(objek)]kata yang akan diganti||kata pengganti[/replace] berguna untuk mengganti kata yang kita inginkan.
Contoh bila kita mau mengganti kata dari objek aku suka dia menjadi aku cinta dia maka kodenya adalah sebagai berikut
[replace=(aku suka dia)]suka||cinta[/replace]
Contoh kedua bila kita mau mengganti kata dari objek namun lebih dari satu kata aku suka dia menjadi aku cinta kamu maka kodenya adalah sebagai berikut
[replace=(aku suka dia)]suka[]dia||cinta[]kamu[/replace]
Gunakan [] sebagai pemisah
Objek bisa juga menggunakan tag kode misal :to-id: dan sebagainya

Kondisi (if)

Tag (if variabel1=variabel2)menampilkan konten(/if) berguna untuk mengkondisikan suatu konten.
Contoh bila kita mau menampilkan "aku bahagia" tapi jika bisa=bisa maka kodenya adalah sebagai berikut
(if bisa=bisa)aku bahagia(/if)
Catatan :
- Selain dari bisa=bisa maka kata tidak akan muncul, misal bisa=sangat, variabel1 harus = (sama dengan) variabel2. variabel dapat kamu kondisikan dengan berbagai tag kode seperti tag database,fm,math dan sebagainya.
- Selain simbol = (sama dengan) juga bisa dipakai simbol > (lebih besar) < (lebih kecil), untuk simbol < dan > hanya berlaku untuk variabel nomor.
Contoh : (if 10<4)wah benar(/if).
Keterangan:
= sama dengan
~ tidak sama dengan
> lebih besar nilainya
< lebih kecil nilainya

Tampilkan Database List

Sebelumnya pastikan kamu sudah menulis database pada menu database pada panel
apabila sudah menulis database tinggal menampilkannya pada halaman yang kamu mau. Format penulisan [db]Set||Konten[/db]
PARAMETER SET:
Parameter set merupakan fungsi yang mengatur penampilan database, parameter set dipisahkan oleh tanda koma Contoh: o=u, l=10, s=:to-halaman:,no=tidak ada. Berikut ini adalah daftar dari parameter set yang bisa di isi dalam area format set
Set o (order): o=u Urutan berdasarkan update terbaru diawal
o=ul Urutan berdasarkan update terlama diawal
o=n Urutan berdasarkan nama database
o=h Urutan berdasarkan hits terbanyak diawal
o=hl Urutan berdasarkan hits paling kecil diawal
o=lc Urutan berdasarkan komentar terakhir diawal
contoh: o=u,
Set t (time): t=day Menampilkan database hari ini
t=week Menampilkan database minggu ini
t=month Menampilkan database bulan ini
contoh: o=u,
Set bid (pembagi database):
Dengan adanya fungsi ini kamu bisa membuat forum, guestbook, update status, dll dengan tag database. Fungsi bid merupakan pembeda antara database satu dengan lainnya.
cara membuat bid bisa dibaca di tag database form bid=text Menampilkan database berdasarkan bid yang sudah di set text. Kosongkan bid untuk menampilkan database tanpa bid databaseku bisa diganti dengan apa saja.
Set l (limit): l=nomor batas penampilan database
contoh: l=10 akan menampilkan 10 database
Set html (on/off): html=off menonaktifkan penerapan kode html pada teks %text%
html=on mengaktifkan penerapan kode html pada teks %text%
contoh: l=10 akan menampilkan 10 database
Set s (batas awal): s=nomor urutan dari database berawal
contoh: s=0 berarti database berawal dari urutan utama
s=get lompat halaman otomatis berdasarkan link get contoh: s=:to-halaman: berarti get to-hal
Set no (text): no=text parameter ini akan tampil bila database tidak ada
contoh: no=tidak ada database bro
Set to (tampil by get to): to=nomor menampilkan database berdasarkan id database
contoh: to=1 akan menampilkan database dengan id 1
to=get menampilkan database berdasarkan get to dan to database bisa diganti dengan to lainnya misal :to-id: atau :to-bid: terserah tergantung link get to contoh: to=:to-database:
Set usr (tampil by user): usr=nama user berdasarkan user yang menulis database
contoh: user=eldio akan menampilkan database yang ditulis eldio
usr=get menampilkan database berdasarkan get contoh: usr=:to-user:
Set search (tampil pencarian): search=get menampilkan pencarian database berdasarkan get contoh: search=:to-cari:
Set db type (tampil berdasarkan db type): db_type=get menampilkan database berdasarkan kategori get contoh: db_type=:to-cat:
Set v (penghitung hits): v=on mengaktifkan perhitungan hits
Set fll (follow): fll=on mengaktifkan database hanya terlihat oleh user yang di follow
PARAMETER KONTEN Parameter konten inilah yang akan tampil. Berikut ini adalah daftar dari parameter konten
%id% Menampilkan id database
%token% Kode morse token
%title% Menampilkan judul database
%text% Menampilkan teks database
%text-20% Menampilkan teks database sebanyak 20 kata, angka 20 bisa diubah
%text-no(kata)% Menyaring kata, gunakan tanda | untuk lebih dari satu kata contoh %text-no(dog,fuck)%
%del% Menampilkan link penghapusan database
%edit% Menampilkan link penyuntingan database
%edit=siteid% Menampilkan link penyuntingan database, siteid maksudnya akan mengarah halaman mana setelah database disimpan contoh %edit=1%
%date% Menampilkan waktu penulisan database format 12-12-2014 (06:30)
%date=--% Menampilkan waktu penulisan database format 2 jam yang lalu -- bisa diganti)
%by% Menampilkan penulis database
%comment_count% Menampilkan jumlah sub database
%hits% Menampilkan jumlah hits database
%db_type% Menampilkan salah satu kategori database
%urlthumb% Menampilkan link thumbnail gambar otomatis database

%thumb% Menampilkan gambar thumbnail otomatis database

%var-nilai varnya% Menampilkan variabel file contoh: %var-tags%
contoh penulisan tag database list:
[db]bid=databaseku,o=u,l=5,s=:to-halaman:,no=Tidak ada || <a href="site-1.html?to-database=%id%">%title%</a> <br/>%text-20%..[read more]<br/>%comment_count% komentar
[/db]


Menampilkan jumlah total database
[db]l=0,n=0||%count%[/db]

Tampilkan Sub Database List

Format penulisan [db_sub]Set||Konten[/db_sub]

PARAMETER SET:
Parameter set merupakan fungsi yang mengatur penampilan database, parameter set dipisahkan oleh tanda koma Contoh: o=u, l=10, s=:to-halaman:,no=tidak ada. Berikut ini adalah daftar dari parameter set yang bisa di isi dalam area format

Set to (tampil by to) wajib:
    to=angka menampilkan berdasarkan id database
    contoh: to=1 akan menampilkan dengan id 1
    to=:to-database: menampilkan berdasarkan :to-database: dan to database bisa diganti dengan to lainnya misal :to-id: atau :to-bid: terserah tergantung link get to kamu

    Set o (order):
    o=u Urutan berdasarkan update terbaru diawal
    o=ul Urutan berdasarkan update terlama diawal
    o=n Urutan berdasarkan nama
    contoh: o=u,
Set l (limit):
    l=angka batas penampilan
    contoh: l=10 akan menampilkan 10
Set s (batas awal):
    s=angka urutan berawal
    contoh: s=0 berarti berawal dari urutan utama
    s=:to-halaman: lompat halaman otomatis berdasarkan :to-halaman: dan to halaman bisa diganti dengan to lainnya misal :to-page: terserah tergantung link get to kamu
Set no (tidak ada):
    no=kalimat parameter ini akan tampil bila database tidak ada
    contoh: no=tidak ada database bro
PARAMETER KONTEN
    inilah yang akan tampil. Berikut ini adalah daftar dari parameter konten
    %name% Menampilkan nama pelnulis
    %text% Menampilkan teks
    %thumb% Menampilkan thumbnail
    %del% Menampilkan link penghapusan database
    %edit% Menampilkan link penyuntingan database
    %text-20% Menampilkan teks sebanyak 20 kata, angka 20 bisa diubah
    %date% Menampilkan waktu penulisan format 12-12-2014 (06:30)
    %date=% Menampilkan waktu penulisan format
    contoh penulisan tag database comment:

    [db_sub]to=:to-database:,o=u,l=5,s=:to-halaman:,no=Tidak ada || <a href="site-1.html?to-user=%name%">%name%</a> <br/>%text%<br/>[/db_sub]

Tampilkan Type Database List

Format penulisan [db_type]set||konten[/db_type]
PARAMETER SET: PARAMETER KONTEN:

Tampilkan Input Database Form

Format penulisan [db_form]set||konten[/db_form]
PARAMETER SET:
bid=id databasenya membuat type dari database gunanya untuk multi database yang bisa dipakai untuk forum, guestbook, dll tidak hanya satu jenis database.
bisa diganti dengan label sembarangan kamu contoh: bid=guestbook
ud=url tujuan Url tujuan jika proses sukses, biarkan kosong untuk direct ke halaman itu sendiri silahkan kosongkan ud
PARAMETER KONTEN:

Tampilkan Input Sub Database Form

Format penulisan [db_sub_form]set||konten[/db_sub_form]
PARAMETER SET:
to=angka menampilkan database berdasarkan id database
contoh: to=1 akan menampilkan database dengan id 1
to=get menampilkan database berdasarkan get contoh: to=:to-database:
ud=url tujuan Url tujuan jika proses sukses, biarkan kosong untuk direct ke halaman itu sendiri silahkan kosongkan ud
PARAMETER KONTEN:

Tampilkan Input Quote Database Form

Format penulisan [db_quote]set||konten[/db_quote]
PARAMETER SET:
to=angka menampilkan database berdasarkan id database
contoh: to=1 akan menampilkan database dengan id 1
to=get menampilkan database berdasarkan get contoh: to=:to-database:
ud=url tujuan Url tujuan jika proses sukses, biarkan kosong untuk direct ke halaman itu sendiri silahkan kosongkan ud
PARAMETER KONTEN:

Tampilkan Edit Database Form

Format penulisan [db_edit]set||konten[/db_edit]
PARAMETER SET:
to=angka menampilkan database berdasarkan id database
contoh: to=1 akan menampilkan database dengan id 1
to=get menampilkan database berdasarkan get contoh: to=:to-database:
ud=url tujuan Url tujuan jika proses sukses, biarkan kosong untuk direct ke halaman itu sendiri silahkan kosongkan ud
PARAMETER KONTEN:

Tampilkan File List

Sebelumnya pastikan kamu sudah mengunggah file dan membuat folder pada menu file manager pada panel
apabila sudah tinggal menampilkannya pada halaman yang kamu mau. Format penulisan [fm]Set||Konten[/fm]

PARAMETER SET:
Parameter set merupakan fungsi yang mengatur penampilan file, parameter set dipisahkan oleh tanda koma Contoh: d=0 1 2,o=u, l=10, s=:to-halaman:,no=tidak ada file. Berikut ini adalah daftar dari parameter set yang bisa di isi dalam area format set
d=angka direktory id mana yang akan tampil file
contoh1: d=1 contoh2: d=0 1 2 3 contoh3: d=:to-id(0):
o (order):
- o=u Urutan berdasarkan update terbaru diawal
- o=ul Urutan berdasarkan update terlama diawal
- o=n Urutan berdasarkan nama
- o=h Urutan berdasarkan unduh terbanyak
contoh: o=u,
l (limit):
- l=nomor batas penampilan file
contoh: l=10 akan menampilkan 10 file
s (batas awal):
- s=nomor urutan awal contoh s=0
- s=get lompat halaman otomatis berdasarkan get contoh: s=:to-halaman:

no (jika tidak terdapat file):
- no=text parameter ini akan tampil bila file tidak ada contoh: no=tidak ada file bro
to (tampil by get):
- to=nomor menampilkan berdasarkan id contoh: to=1 akan menampilkan database dengan id 1
- to=get menampilkan file berdasarkan get contoh: to=:to-file:

search (tampil by search):
- search=get menampilkan file berdasarkan hasil pencarian get contoh: search=:to-search:
usr (tampil by user):
- usr=nama user berdasarkan user yang mengupload file
contoh: user=eldio akan menampilkan file yang diupload eldio
- usr=:to-user: menampilkan file berdasarkan :to-user: dan to user bisa diganti dengan to lainnya misal :to-id: atau :to-uid: terserah tergantung link get to kamu
PARAMETER KONTEN
Parameter konten inilah yang akan tampil. Berikut ini adalah daftar dari parameter konten
kodeKeterangan
%id% Menampilkan id file
%token% Kode morse token
%sn% Menampilkan nomor urut file
%id_folder% Menampilkan id_folder file
%name% Menampilkan judul file
%thumb% Menampilkan gambar thumbnail
%urlthumb% Menampilkan url gambar thumbnail
%icon% Menampilkan icon file
%size% Menampilkan ukuran file
%hits% Menampilkan total download file
%description% Menampilkan deskripsi file
%del%Menampilkan link penghapusan file
%time_upl% Menampilkan waktu upload file format 12-12-2014 (06:30)
%time_upl=format waktu% Menampilkan waktu pengupload database format bisa diganti
%time_download% Menampilkan waktu download terakhir file format 12-12-2014 (06:30)
%time_download=format waktu% Menampilkan waktu download terakhir database format bisa diganti
%by% Menampilkan pengupload file
%var-nilai varnya% Menampilkan variabel file contoh: %var-screen%
%link% Menampilkan link download
%apk-thumb% Menampilkan apk url thumbnail
%audio_play% Menampilkan pemutar audio
%music-duration% Menampilkan music durasi
%music-title% Menampilkan music judul (format penulisan nama file harus artist - title.mp3)
%music-artist% Menampilkan music artist (format penulisan nama file harus artist - title.mp3)
%music-album% Menampilkan music album (tidak berlaku file import gunakan tag var)
%music-year% Menampilkan music year (tidak berlaku file import gunakan tag var)
%music-composer% Menampilkan music composer (tidak berlaku file import gunakan tag var)
%music-bitrate% Menampilkan music bit rate (tidak berlaku file import gunakan tag var)
%music-thumb% Menampilkan music url image thumbnail (tidak berlaku file import gunakan tag var)
contoh penulisan tag file manager:
[fm]d=0,o=u,l=5,s=:to-halaman:,no=Tidak ada || <a href="site-1.html?to-file=%id%">%name%</a> (%size%)<br/>[/fm]

Menampilkan jumlah semua file
[fm]d=0,l=0,n=0||%count%[/fm]

Tampilkan Edit File Form

Format penulisan user adalah [setfm]set||konten[/setfm]

Parameter set bisa diisi degan variabel berikut:
    - ud=link site Halaman akan dilihkan ke link site mana setelah proses berhasil contoh: ud=site-3.html
    - to=id file wajib diisi untuk memastikan file dengan id mana yang akan diedit
Parameter Konten bisa diisi degan variabel berikut:
    :name: menampilkan input edit nama
    :description: menampilkan textarea edit deskripsi
    :var-nilai var: menampilkan input var user contoh: :var-gender:
    :var-nilai var(option var): menampilkan select var user contoh: :var-type(jpg|png): dipisahkan dengan tanda |
    :submit: menampilkan form input submit
    :submit=teks: menampilkan submit value bisa diganti
Contoh: [setfm]to=:to-id:,ud=site-0.html||Address: <br/> :var-address: :submit:[/setfm]

Tampilkan Folder List

Format penulisan [fm_folder]set||konten[/fm_folder]
berikut ini merupakan parameter dari set:
Set d (directory id):
d=:to-id(0): Set directory get to-id no=kalimat parameter ini akan tampil bila tidak ada

berikut ini merupakan parameter dari konten:
%id% Menampilkan id folder
%name% Menampilkan nama folder
%count% Menampilkan jumlah folder

Contoh: [fm_folder]d=:to-id(0)||%name% (%count%)<br/>[/fm_folder]

Tampilkan List User

Format penulisan user adalah [user]set||konten[/user]

Parameter set bisa diisi degan variabel berikut:
- o=u Urutan berdasarkan pendaftar terbaru diawal
- o=ul Urutan berdasarkan pendaftar terlama diawal
- usr=usernya Menampilkan user follow saling berkaitan dengan parameter typ
- typ=followers Menampilkan followers dari user parameter usr harus di set
- typ=following Menampilkan following dari user parameter usr harus di set
- search=get menampilkan pencarian berdasarkan get contoh: search=:to-cari:
- s=:to-halaman: get halaman to-halaman gunanya untuk paging
- l=angka batas penampilan user
contoh: l=10 akan menampilkan 10 user
- no=kalimat parameter ini akan tampil bila komentar tidak ada
contoh: no=tidak ada user
Parameter konten bisa diisi degan variabel berikut:
%name% menampilkan lis nama
untuk berikutnya silahkan baca tag profile untuk menggabungkannya

contoh1: [user]l=5,no=tidak ada user,s=:to-halaman:||<img src=":profile(%name%)-urlfoto:" width="40px"/> %name% :profile(%name%)-status:<br/>[/user]
contoh2 menampilkan followers dari user: [user]l=5,typ=followers,usr=:to-user(eldio):,no=tidak ada user,s=:to-halaman:||<img src=":profile(%name%)-urlfoto:" width="40px"/> %name% :profile(%name%)-status:<br/>:profile(%name%)-follow: :profile(%name%)-message:<br/>[/user]

Tampilkan Pengunjung Online

Format penulisan user adalah [online]set||konten[/online]

Parameter set bisa diisi degan variabel berikut:
- o=u Urutan berdasarkan online terbaru diawal
- o=ul Urutan berdasarkan online terlama diawal
- on=guest Menampilkan guest online, kosongkan on untuk menampilkan semua yang online
- on=user Menampilkan guest user terdaftar online, kosongkan on untuk menampilkan semua yang online
- s=:to-halaman: get halaman to-halaman
- l=angka batas penampilan user
contoh: l=10 akan menampilkan 10 user
- no=kalimat parameter ini akan tampil bila komentar tidak ada
contoh: no=tidak ada user

Parameter konten bisa diisi degan variabel berikut:
- %name% menampilkan nama
- %ip% menampilkan ip
- %browser% menampilkan browser
- %location% menampilkan lokasi online
- %long% menampilkan lamaya online
- %date% menampilkan tanggal
- %date=time format% menampilkan tanggal dengan format time


contoh: [online]l=10,s=:to-halalaman:||<div class="list">Name: %name% <br/> Location: %location%<br/>Browser: %browser%<br/>Long: %long%</div>[/online]

Tampilkan Detail User

Tag profile ini bisa di taruh di tag database, file atau dimana saja asalkan terdapat nama user contoh: :profile(eldio)-urlfoto:. Format penulisannya :profile(namanya)-parameter:
Untuk mendapatkan nama usernya kamu bisa menggabungkannya dengan database atau file yang terdapat nama user misal %by% pada database %name% pada file. Sedangkan parameter bisa diganti dengan kode berikut:
- name Menampilkan nama user
- var(nilai var) Menampilkan var user misal var(gender)
- status Menampilkan status on atau off user
- ip Menampilkan alamat ip user
- follow Menampilkan link follow, follback, unfollow kepada user
- message Menampilkan link pesan kepada user apabila user telah di follow
- browser Menampilkan browser user
- foto Menampilkan foto profile user 100x100
- urlfoto Menampilkan url foto user
- dreg Menampilkan tanggal register user
- dlogin Menampilkan tanggal login user

Contoh1: :profile(eldio)-foto:
Contoh2: :profile(:to-user:)-foto:
Contoh3: [database]||:profile(%by%)-foto:[/database]

Tampilkan Edit Detail User

Format penulisan user adalah [setuser]set||konten[/setuser]

Parameter set bisa diisi degan variabel berikut:
    - ud=link site Halaman akan dilihkan ke link site mana setelah proses berhasil contoh: ud=site-3.html
Parameter Konten bisa diisi degan variabel berikut:
    :foto: menampilkan form upload foto pofile
    :var-nilai var: menampilkan form input var user contoh: :var-gender:
    :var-nilai var(option var): menampilkan form select var user contoh: :var-gender(man|woman): dipisahkan dengan tanda |
    :submit: menampilkan form input submit pofile
    :submit=teks: menampilkan form submit pofile value bisa diganti
Contoh: [setuser]ud=site-0.html||Address: <br/> :var-address: :submit:[/setuser]

Tampilkan Pesan

Format penulisan user adalah [msg]set||konten[/msg]

Parameter set bisa diisi degan variabel berikut:
- o=u Urutan berdasarkan pendaftar terbaru diawal
- o=ul Urutan berdasarkan pendaftar terlama diawal
- to=:to-id: Menampilkan pesan berdasarkan :to-id:
- m=in Menampilkan kotak masuk pesan, kosongkan m untuk menampilkan semua pesan
- m=out Menampilkan kotak keluar pesan, kosongkan m untuk menampilkan semua pesan
- m=new Menampilkan kotak masuk pesan belum dibaca, kosongkan m untuk menampilkan semua pesan
- s=:to-halaman: get halaman dari url ?to-halaman=angka
- l=angka batas penampilan user
contoh: l=10 akan menampilkan 10 user
- no=kalimat parameter ini akan tampil bila komentar tidak ada
contoh: no=tidak ada user

Parameter konten bisa diisi degan variabel berikut:
- %id% menampilkan id
- %name% menampilkan nama
- %text% menampilkan teks
- %text=angka% menampilkan teks dengan batas angka
- %date% menampilkan tanggal
- %date=time format% menampilkan tanggal dengan format time
- %status% menampilkan status pesan


contoh1: [msg]m=in, l=10,no=tidak ada pesan||<div class="list">From: %name% :profile(%name%)-status:<br/>%text%</div>[/msg]

Untuk menampilkan jumlah pesan inbox: [msg]m=in,l=0,no=0||[/msg]
Untuk menampilkan jumlah pesan outbox: [msg]m=out,l=0,no=0||[/msg]
Untuk menampilkan jumlah pesan baru: [msg]m=new,l=0,no=0||[/msg]
Untuk membuat form balas pesan atau tulis pesan maka gunakan link
<a href="site_message.html?user=nama usernya">Tulis Pesan</a>

BBCODE

Bbcode digunakan untuk penulisan database, berikut ini daftar bbcode:

[br] baris baru
[b]text[/b] font tebal
[u]text[/u] font garis bawah
[i]text[/i] font miring
[m]text[/m] font gulung
[p=center]text[/p] letak tengah, center bisa diganti left, right, justify
[a=url]text[/a] link url contoh: [a=http://example.com]example[/a]
[div=clasnya]text[/div] div class contoh: [div=menu]my name is dio[/div]
[img=url]text[/img] menampilkan gambar dan kode ini akan mendeteksi gambar sebagai tumbnail posting contoh: [img=http://example.com/tes.jpg]tes[/img]
[img=url style=css content]alt[/img] Contoh: [img=http://example.com/tes.jpg style=width:100px;]tes[/img]
[code]text/code[/code] Untuk penulisan kode dalam bentuk textarea

Paging (db,fm,user,online,msg)

Kegunaan paging sangat penting sekali dalam pembuatan situs. Apa bila kita mempunyai banyak konten dalam satu halaman dan kita ingin membatasinya page per page maka sangat dibutuhkan tag page
Format penulisan page adalah [pg]set||konten[/pg]

Parameter set bisa diisi degan variabel berikut:
- target jika terdapat lebih dari satu tag fm ataupun db kita bisa mengatur target posisi mana yang akan di setting paging, contoh bila letak kamu mempunyai 2 kode tag db dalam halaman jika kamu ingin membuat paging untuk tag kedua maka gunakan kode target=2
- no=tidak ada ketika halaman tidak ada
Parameter konten bisa diisi degan variabel berikut:
- %prev% Halaman sebelumnya
- %prev=kata% Halaman sebelumnya namun kata bisa diganti
- %next% Halaman selanjutnya
- %next=kata% Halaman selanjutya namun kata bisa diganti
- %last% Jumlah halaman dalam bentuk link
- %nlast% Jumlah halaman dalam bentuk teks/nomor
- %n% paging nomor

contoh1: [pg]target=1, no=hanya satu halaman||%prev% %next%[/pg]